Forum Group Discussion (FGD) Standar Pelayanan Statistik Terpadu - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kota Kotamobagu

Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kota Kotamobagu, Jl. Kinalang No. 3 (Jalur Dua), email : bps7174@bps.go.id - Tlp: (0434) 21411 - Jam Pelayanan: 09.00 s/d 15.30 WITA

Ikuti kegiatan kami di akun media sosial FB : BPS Kotamobagu dan IG : bpskotamobagu

Forum Group Discussion (FGD) Standar Pelayanan Statistik Terpadu

Forum Group Discussion (FGD) Standar Pelayanan Statistik Terpadu

2 Juni 2021 | Kegiatan Statistik Lainnya


Forum Group Discussion (FGD) merupakan sebuah wadah untuk saling berdiskusi dan bertukar pengetahuan diantara setiap instansi daerah. Rabu, 2 Juni 2021, dilakukan FGD yang bertema "Standar Pelayanan Statistik Terpadu" adalah sebuah diskusi untuk saling bertukar pengetahuan tentang bagaimana cara melakukan pelayanan yang memenuhi standar. Materi tersebut dibawakan oleh Meilany F. Limpar, SH., MH. selaku Kepala Ombudsman RI perwakilan Sulawesi Utara.
Selanjutnya, FGD dilanjutkan oleh Sonia Hajar M, SST. selaku Koordinator integrasi Pengolahan Data dan Diseminasi sebagai perwakilan Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Kotamobagu untuk membagikan pengetahuan tentang bagaimana pelayanan statistik yang ada di BPS Kota Kotamobagu.
Dengan adanya acara FGD ini, diharapkan standar pelayanan pada setiap instansi daerah dapat lebih ditingkatkan dan produk-produk pelayanan BPS Kota Kotamobagu dapat diketahui oleh publik.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Kotamobagu  (Statistics of Kotamobagu Municipality)Jl. Kinalang

Jalur 2 - Kotamobagu Timur - KOTAMOBAGU 95712

Telp (0434) 21411

Faks (0434) 21411

Mailbox : bps7174@bps.go.id   

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik